Prediksi Bilbao vs Getafe. Sabtu 19 Maret 2022.

mabarsport.com - Prediksi Bilbao vs Getafe pada pekan ke 29 La Liga di jadwalkan akan digelar pada hari Sabtu, 19 Maret 2022 di Stadion San Mames pukul 03.00 WIB.

bilbao-vs-getafe
Prediksi Bilbao vs Getafe. Sabtu, 19 Maret 2022 pada pekan 29 La Liga : Hasil Pertandingan Terakhir, Klasemen, Statistik, Analisa dan Prediksi.

Hasil Pertandingan Terakhir Bilbao vs Getafe

Prediksi Bilbao vs Getafe. Sabtu, 19 Maret 2022 - Bilbao dalam pertandingan terakhir di La Liga kalah 1-0 dari Real Betis lewat gol yang di cetak Borja Iglesias (20'). Pada pertandingan ini, Bilbao mencapai 49% penguasaan bola dan 11 tembakan ke gawang dengan 2 di antaranya tepat sasaran. 
 
Prediksi Bilbao vs Getafe, Sabtu. 19 Maret 2022 - Getafe dalam pertandingan terakhir di La Liga bermin imbang 0-0 dengan Valencia. Dalam pertandingan ini, Getafe mencapai 53% penguasaan bola dan 16 tembakan ke gawang dengan 6 tembakan yang tepat sasaran. 

Peringkat Klasemen Bilbao vs Getafe

Prediksi Bilbao vs Getafe, Sabtu. 19 Maret 2022 - Bilbao berada di peringkat 8 klasemen sementara La Liga dengan 40 poin dari 28 pertandingan selisih 7 poin dari zona liga konferensi Eropa di peringkat 6 yang di tempati Real Sociedad. Dalam 5 pertandingan terakhir di La Liga meraih 2 hasil kemenangan dan 3kekalahan.

Prediksi Bilbao vs Getafe, Sabtu. 19 Maret 2022 - Getafe berada di peringkat 15 klasemen sementara La Liga dengan 28 poin dari 28 pertandingan unggul 4 poin dari zona degradasi. Dalam 5 pertandingan terakhirnya meraih 3 hasil imbang dan 2 kekalahan.

Statistik Bilbao vs Getafe

Prediksi Bilbao vs Getafe, Sabtu. 19 Maret 2022 - Bilbao musim ini telah mencetak 32 gol dan kebobolan 27 gol dari 28 pertandingan dengan catatan bermain di kandang dari 13 pertandingan meraih 7 kemenangan, 2 imbang dan 4 kekalahan meraih 23 poin, dengan mencetak 22 gol dan 14 kebobolan gol. 

Sedangkan catatan Bilbao ketika bermain tandang dari 15 pertandingan meraih 3 kemenangan, 8 hasil imbang dan 4 kekalahan meraih 17 poin, dengan mencetak 10 gol dan 13 kebobolan gol. Pencetak gol terbanyak Bilbao adalah Mattia Destro dengan 9 gol.
 
Prediksi Bilbao vs Getafe, Sabtu. 19 Maret 2022 - Getafe telah mencetak 26 gol dan kebobolan 32 gol dari 28 pertandingan dengan catatan ketika bermain kandang dari 14 pertandingan meraih 6 kemenangan, 4 hasil imbang dan 4 kekalahan meraih 22 poin, dengan mencetak 19 gol dan 13 kebobolan gol. 

Sedangkan catatan Getafe ketika bermain tandang dari 14 pertandingan tanpa meraih kemenangan, 6 hasil imbang dan 8 kekalahan meraih 6 poin, dengan mencetak 7 gol dan 19 kebobolan gol. Pencetak gol terbanyak Getafe di La Liga adalah Josip Brekalo dengan 6 gol.  

Analisa Pertandingan Bilbao vs Getafe

Prediksi Bilbao vs Getafe, Sabtu. 19 Maret 2022 - Bilbao yang membidik jatah bermain ke Eropa butuh kemenangan kala menjamu Getafe dimana dalam 3 pertandingan terakhir di kandang tak terkalahkan dengan mengalahkan Espanyol, Real Sociedad dan Levante. 

Getafe dalam lima pertandingan terakhir di La Liga tak pernah menang juga memiliki catatan buruk kala bermain tandang dimana dalam 17 pertandingan tandang Getafe tak pernah menang. Dalam 3 pertemuan terakhir kala bertenu Bilbao pasukan Quique Sanchez flores juga tak pernah menang.

Pada pertemuan pertama musim ini di pekan 16 La Liga kedua tim bermain imbang 0-0. Pada pertandingan ini Getafe menguasai 45% penguasaan bola dan membuat 17 tembakan ke gawang dengan 5 tembakan di antara tepat sasaran. 

Pada pertandingan ini Bilbao yang di latih Marcelino García Toral tidak akan di perkuat Julen Agirrezabala, Dani Garcia, Ander Capa dan Inigo Martínez karena cidera sedangkan Getafe dapat menurunkan skuad terbaiknya tak ada pemain yang cidera maupun terkena skorsing.

Bilbao akan tetap mengandalkan penyerang Inaki Williams yang akan di topang oleh gelandang tengah Oihan Sancet dan Iker Munian. kehilanag bek Inigo Martinez yang ci dera dapat di gantikan oleh Yeray Alvarez yang akan berduet dengan Dani Vivian di jantung pertahanan.

Getafe akan mengandalkan penyerang tengah berkebangsaan Turki, Enes Unal yang telah mencetak 13 gol sejauh ini, juga jangan lupakan penyerang pinjaman dari AS Roma, Borja Mayoral yang tampil baik kala di turunkan bermain. Juga ada Sandro Ramirez serat duo lini tengah Nemanja Maksimovic dan Mauro Arambarri yang selalu menjadi andalan Getafe. 

Prediksi Susunan Pemain Bilbao vs Getafe

Prediksi Bilbao vs Getafe, Sabtu. 19 Maret 2022 - Bilbao (4-4-2): Unai Simón; De Marcos, Yeray, Vivian, Yuri, Vesga, Vencedor, Muniaín, Nico Williams, Sancet, Iñaki Williams.

Prediksi Bilbao vs Getafe, Sabtu. 19 Maret 2022 - Getafe (5-3-2): Soria; Cuenca, Mitrovic, Djené, Damián, Olivera, Arambarri, Maksimovic, Aleñá, Sandro, Enes Unal.

Catatan 4 Pertemuan (Head to Head) Bilbao vs Getafe

Getafe 0 - 0 Bilbao, 7 desember 2021
Bilbao 5 - 1 Getafe, 26 januari 2021
Getafe 1 - 1 Bilbao, 29 november 2020
Bilbao 0 - 2 Getafe, 2 februari 2020

5 Pertandingan Terakhir Bilbao

13 Maret 2022 LaLiga 21/22 Real Betis 1-0 Bilbao
7 Maret 2022 LaLiga 21/22 Bilbao 3-1 Levante 
2 Maret 2022 Copa del Rey 21/22 Valencia 1-0 Bilbao
27 Februari 2022 LaLiga 21/22 Barcelona 4-0 Bilbao
20 Februari 2022 LaLiga 21/22 Bilbao 4-0 Real Sociedad

5 Pertandingan Terakhir Getafe

12 Maret 2022 LaLiga 21/22 Getafe 0-0 Valencia 
5 Maret 2022 LaLiga 21/22 Barcelona 2-0 Getafe 
26 Februari 2022 LaLiga 21/22 Getafe 2-2 Deportivo Alaves
19 Februari 2022 LaLiga 21/22 Cadiz 1-1 Getafe 
12 Februari 2022 LaLiga 21/22 Atletico Madrid 4-3 Getafe 

Prediksi Mabarsport Bilbao vs Getafe

Prediksi Bilbao vs Getafe, Sabtu. 19 Maret 2022 - Bilbao yang akan bermain di kandang dan secara materi lebih unggul di bandingkan Getafe jelas di unggulkan untuk memenangkan pertandingan kali ini, maka mabarsport membuat prediksi:
Bilbao 40%
Imbang 30%
Getafe30%.

Pertandingan ini dapat di saksikan dan akan di siarkan langsung oleh LaLigaTV (Sky channel 435, Virgin channel 554), dengan menggunakan aplikasi khusus atau melalui link streaming lainnya.

Demikian Prediksi Bilbao vs Getafe. Sabtu, 19 Maret 2022- www.mabarsport.com ini di buat.
Link copied to clipboard